Berakhlak, Berilmu, Berprestasi
ꦱꦸꦒꦼꦁꦫꦮꦸꦃ
أهلا وسهلا
Welcome
Sejarah Singkat SMA MTA Surakarta
SMA MTA Surakarta adalah sekolah yang didirikan oleh Yayasan Majlis Tafsir Al Qur’an (MTA) yang berpusat di Surakarta, hadir dalam rangka mendekatkan anak didiknya kepada Al Qur’an, dengan usaha membangun masyarakat yang Islami dalam lingkungan keseharian. SMA MTA Surakarta juga memberikan bekal ilmu pengetahuan dan teknologi kepada anak didiknya sehingga mampu bersaing dengan dalam percaturan globa
Sekolah Menengah Atas (SMA) MTA Surakarta telah mendapatkan akreditasi A. Dengan fasilitas asrama yang dimilikinya, SMA MTA berstatus Islamic Boarding School berdasarkan SK Yayasan No. 03.002/SK/VI/2008 tanggal 20 Juni 2008 tentang Penetapan Islamic Boarding School (IBS) di lingkungan pendidikan MTA.
Terwujudnya generasi Islam yang berakhlak, berilmu, dan berprestasi.
Visi - SMA MTA Surakarta
Berita dan
Kegiatan
BIOCOMPACT UNESA Season 15: Ajang Bergengsi untuk Pelajar dan Mahasiswa di Bidang Biologi Universitas Negeri Surabaya (UNESA) kembali menggelar kompetisi tahunan BIOCOMPACT (Biology Competition and Application) Season 15, sebuah ajang bergengsi yang melibatkan pelajar SMA/sederajat dan mahasiswa S1/sederajat di seluruh Indonesia. Diselenggarakan oleh HMP Pendidikan Biologi dan HMP Biologi “Nanas Merah” FMIPA UNESA, kegiatan ini […]
Prestasi yang diraih ini menunjukkan komitmen dan dedikasi tinggi dari para atlet muda SMA MTA Surakarta dalam bidang olahraga (Mini Soccer) sepak bola mini. Kemenangan mereka merupakan hasil dari latihan yang keras dan semangat juang yang tinggi. Muhammad Rifqi Pelatih Sepak Bola mini SMA MTA Surakarta menyatakan, “Kami sangat bangga dengan pencapaian yang diraih oleh […]
Kilas Balik Kunjungan SMP MTA Gemolong @smpmta_gemolong dan SMPIT MTA Karanganyar @smpitmtakaranganyar ke SMA MTA Surakarta. Berbagai kegiatan menarik dilakukan para Siswa SMP MTA Gemolong Sragen dan SMP IT MTA Karanganyar, saat melakukan kunjungan ke SMA MTA Surakarta, salah satunya menjajal sensasi wall climbing.
SMA MTA Surakarta
[Official Fanpage] ini adalah link resmi jejaring sosial facebook dari SMA MTA Surakarta
Smamtaska Art Festival 2024 - SMA MTA Surakarta
Para siswa siswi yang tergabung dalam Organisasi Organisasi Seni Siswa (ORSESI) menyelenggarakan kegiatan “Smamtaska Art Festival 2024”, (SAF). Kegiatan ini berisi berbagai lomba karya seni sebaga...